Jawaban Soal Apakah Ibu/Bapak Suka Menulis Buku Harian/Mengambil Foto Kenang-Kenangan? Kenapa?

- 21 Oktober 2022, 13:59 WIB
apakah ibu/bapak suka menulis buku harian/mengambil foto kenang-kenangan? kenapa?
apakah ibu/bapak suka menulis buku harian/mengambil foto kenang-kenangan? kenapa? /pexels.com/Vlada Karpovich/

INFOTEMANGGUNG.COM – Pada pelatihan cerita reflektif modul 6 projek penguatan profil pelajar Pancasila, tenaga pendidik akan diberikan soal apakah ibu/bapak suka menulis buku harian/mengambil foto kenang-kenangan? Kenapa?

Sebagaimana yang diketahui bahwa pertanyaan serupa akan ditemui pada saat mengerjakan latihan pemahaman dan cerita reflektif untuk materi jenis-jenis dokumentasi projek.

Baca Juga: Ide Jualan Coto Makassar Asli Anti Gagal, Dijamin Enak dan Ramai Pembeli!

Dalam hal ini, peserta pelatihan yang merupakan tenaga pendidik perlu membaca dan memahami isi materi yang sudah diberikan sebagai bekal pembelajaran sebelum menjawab soal berikut.

Simak pembahasan jawaban soal yang akan dibahas dan dijelaskan di bawah ini.

Soal:

Apakah ibu/bapak suka menulis buku harian/mengambil foto kenang-kenangan? Kenapa?

Alternatif Jawaban:

Soal diatas bisa dijawab dengan iya saya suka mengambil foto, bahkan selain mengambil foto kenang-kenangan, saya juga sering mengambil foto peserta didik pada saat pembelajaran dilaksanakan di dalam dan luar kelas.

Berdasarkan buku panduan pengembangan projek penguatan profil pelajar Pancasila, salah satu langkah-langkah dari projek profil adalah mendokumentasikan dan melaporkan hasil projek penguatan profil pelajar.

Maka dari itu bisa muncul pertanyaan berupa soal yang menanyakan apakah ibu/bapak suka menulis buku harian/mengambil foto kenang-kenangan? Kenapa?

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: kurikulum.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x