Contoh Teks Eksposisi tentang Kesehatan Tubuh Manusia, Bisa Jadi Referensi Belajar

- 20 Oktober 2022, 16:00 WIB
Contoh Teks Eksposisi tentang Kesehatan Tubuh Manusia
Contoh Teks Eksposisi tentang Kesehatan Tubuh Manusia /Pexels.com/ Miguel A. Padrinan/

INFOTEMANGGUNG.COM- Mendapat tugas mencari contoh teks eksposisi tentang kesehatan tubuh manusia? Namun bingung bagaimana mengerjakannya?

Sebaiknya ikuti uraian yang dijelaskan di bawah ini dengan seksama! Lantaran di sini telah disajikan contoh teks eksposisi tentang kesehatan tubuh manusia tersebut secara lengkap.

Dengan kata lain memenuhi setiap unsur yang terdapat dalam teks eksposisi, mulai dari bagian pembuka, argumentasi, hingga bagian penutupnya.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Volume Sebuah Bak Mandi 4 M3 Berisi Air Penuh, Buku Senang Belajar Matematika Kelas 5 SD

Jadi dengannya tidak perlu berlama-lama, langsung saja inilah pembahasan contoh teks eksposisi tentang kesehatan tubuh manusia selengkapnya:

1. Pembukaan

Pada bagian pembuka dari kalimat eksposisi ini biasanya memuat mengenai tesis atau gambaran umum atau pengenalan isu teks eksposisi, seperti pada contoh berikut:

Kesehatan tubuh manusia merupakan hal yang penting. Lantaran dengan menjalani hidup yang sehat, manusia bisa beraktivitas dengan lancar tanpa mengalami ambatan. Mulai dari makan, jalan, dan lainnya.

Tentu ini berbeda ketika manusia sakit, maka akan banyak aktivitas yang terganggu dan pastinya hal tersebut sangat menyebalkan.

2. Argumentasi

Setelah pengenalan isu pada bagian pembukaan, maka selanjutnya ada bagian argumentasi yang menjadi isi teks eksposisi.

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: Buku Teks Eksposisi dan Perangkatnya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x