Pak Didi akan Melakukan Asesmen untuk Tujuan Pembelajaran Menyajikan Hasil Percobaan, Tekniknya Adalah?

- 20 Oktober 2022, 13:41 WIB
Ilustrasi Belajar. Pak Didi akan Melakukan Asesmen untuk Tujuan Pembelajaran Menyajikan Hasil Percobaan, Tekniknya Adalah?
Ilustrasi Belajar. Pak Didi akan Melakukan Asesmen untuk Tujuan Pembelajaran Menyajikan Hasil Percobaan, Tekniknya Adalah? /Freepik.com/lookstudio

INFOTEMANGGUNG.COM - Pak Didi akan melakukan asesmen untuk tujuan pembelajaran menyajikan hasil percobaan. Lantas teknik asesmen seperti apa yang tepat untuk dilakukan pak didi?

Ada beragam jenis asesmen yang bisa digunakan oleh guru untuk melakukan evaluasi kegiatan pembelajaran. 

Dalam kasus di atas, Pak Didi akan melakukan asesmen untuk tujuan pembelajaran menyampaikan hasil percobaan. 

Baca Juga: Contoh Amanat Pembina Upacara tentang Kebersihan Lingkungan

Dengan tujuan pembelajaran tersebut, teknik asesmen apa yang seharusnya dipilih oleh Pak Didi?

Untuk menjawab pertanyaan tersebut dapat disimak pada penjelasannya di bawah ini.

Soal:

Pak Didi akan melakukan asesmen untuk tujuan pembelajaran menyajikan hasil percobaan, teknik asesmen apa yang tepat untuk digunakan Pak Didi?

Jawaban:

Jawaban untuk pertanyaan tersebut adalah dengan melakukan proyek yang disertai laporan hasil pelaksanaan proyek.

Agar mendapatkan pemahaman yang lebih menyeluruh, simak penjelasannya berikut ini. Asesmen merupakan salah satu dari rangkaian kegiatan pembelajaran. 

Halaman:

Editor: Jati Kuncoro

Sumber: Jurnal Penelitian Pendidikan Biologi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x