Contoh Soal Tes Skolastik Literasi Bahasa Indonesia UTBK/SNBT 2023 Perguruan Tinggi Beserta Ulasannya

- 19 Oktober 2022, 22:53 WIB
Contoh Soal Tes Skolastik Literasi Bahasa Indonesia UTBK/SNBT 2023 Perguruan Tinggi Beserta Ulasannya
Contoh Soal Tes Skolastik Literasi Bahasa Indonesia UTBK/SNBT 2023 Perguruan Tinggi Beserta Ulasannya /pixabay/F1Digitals

INFOTEMANGGUNG.COM - Berikut contoh soal tes skolastik literasi bahasa Indonesia yang muncul pada saat test UTBK/SNBT 2023.

Secara garis besar tes skolastik merupakan tes yang digunakan untuk mengukur kemampuan bernalar dan memecahkan permasalahan siswa.

Tes skolastik juga akan mengukur kemampuan kognitif logika, penalaran Matematika, literasi dalam bahasa Indonesia maupun bahasa Inggris.

Baca Juga: 12 Macam Simpul Tali yang Sering Digunakan dalam Kehidupan Sehari-hari

Namun pada artikel ini akan lebih dikhususkan soal tes skolastik literasi bahasa Indonesia, yang seringkali justru banyak yang terkecoh.

Untuk itu, sebelum masuk kedalam soal skolastik literasi bahasa Indonesia, kalian harus tahu dulu apa literasi bahasa Indonesia.

Dikutip dari laman resmi Ruang Guru, literasi bahasa Indonesia merupakan tes yang digunakan untuk menguji kemampuan dalam memahami esensi suatu bacaan.

Baca Juga: Contoh Teks Eksplanasi tentang Gagal Ginjal Akut yang Sedang Viral

Selain itu juga menguji kemampuan menganalisis argumen yang ada di dalamnya.

Halaman:

Editor: Jati Kuncoro


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x