Mencintai Tanah Air Secara Berlebihan dan Memandang Rendah Terhadap Bangsa Lain Disebut Apa? Ini Contohnya

- 18 Oktober 2022, 10:22 WIB
Mencintai tanah air secara berlebihan dan memandang rendah terhadap bangsa lain disebut apa? ini contohnya
Mencintai tanah air secara berlebihan dan memandang rendah terhadap bangsa lain disebut apa? ini contohnya /pexels/Pixabay

INFOTEMANGGUNG.COM – Mencintai tanah air secara berlebihan dan memandang rendah terhadap bangsa lain merupakan sikap yang tercela.

Sikap yang demikian itu disebut dengan istilah chauvinisme yang mulai populer pada tahun 1960. Sebagian masyarakat menyarankan untuk menghilangkan atau menghindari sikap tersebut seminimal mungkin.

Salah satu alasannya yaitu karena dapat menyebabkan suatu bangsa tidak menerima perbedaan dan selalu menilai jika hanya bangsanya saja yang terbaik. Paham yang demikian tentu tidaklah baik, karena toleransi hanya diberikan pada bangsanya sendiri namun tidak dengan bangsa yang lain.

Baca Juga: Ulasan Soal Mengapa Kita Diwajibkan untuk Menghormati Orang Tua dan Guru

Lantas seperti apakah sikap mencintai tanah air secara berlebihan dan memandang rendah terhadap bangsa lain ini? Simak penjelasan berikut:

Pengertian Chauvinisme

Istilah chauvinisme diartikan sebagai konsep sederhana yang memberikan paham jika suatu bangsa memiliki perasaan cinta, loyalitas tinggi, sikap fanatik, dan setia terhadap negara.

Sayangnya, paham tersebut sama sekali tidak mempertimbangkan pandangan dari orang lain. Sehingga kecintaannya pada negara sendiri membuatnya menganggap bangsa lain sangat rendah.

Halaman:

Editor: Jati Kuncoro

Sumber: Brainly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x