Jawaban Soal Buku Pelajaran Menurut Bentuknya Termasuk Jenis Sumber Sejarah Yaitu

- 12 September 2022, 10:51 WIB
Jawaban Soal Buku Pelajaran Menurut Bentuknya Termasuk Jenis Sumber Sejarah Yaitu
Jawaban Soal Buku Pelajaran Menurut Bentuknya Termasuk Jenis Sumber Sejarah Yaitu /pexels.com

D. Sumber tertulis

E. Sumber kuarter

Jawaban:

Jawaban yang benar adalah D. Sumber tertulis

Penjelasan:

Sumber-Sumber Sejarah

Ada 3 jenis sumber sejarah yang bisa digunakan untuk menelaah peristiwa sejarah. Apa saja, ya?

1. Sumber lisan, yaitu keterangan langsung dari orang-orang yang mengalami peristiwa sejarah tersebut. Selain diperoleh dari orang-orang yang mengalami langsung peristiwa tersebut, sumber lisan juga bisa diperoleh dari kerabat atau orang lain yang mengetahui peristiwa tersebut secara rinci.

2. Sumber tulisan, yang merupakan keterangan tertulis berupa catatan yang berasal dari suatu peristiwa sejarah, misalnya prasasti, dokumen, piagam, naskah, surat kabar, dan laporan.

3. Sumber benda, yaitu benda-benda yang berasal dari suatu zaman atau peristiwa tertentu, misalnya bangunan, senjata, perkakas dari batu, patung, perhiasan, dan candi.

Nah buku pelajaran termasuk ke dalam jenis sumber tertulis.

Baca Juga: Jawaban Soal Strategi Literasi Apa yang Pernah Anda Lakukan di Kelas untuk Menunjang Kompetensi Literasi Murid

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: Brainly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x