Jawaban Soal Sifat Benda yang Muncul dari Adanya Muatan Listrik Disebut

- 9 September 2022, 14:45 WIB
Jawaban Soal sifat benda yang muncul dari adanya muatan listrik disebut
Jawaban Soal sifat benda yang muncul dari adanya muatan listrik disebut /pexels.com

INFOTEMANGGUNG.COM – Pertanyaan sifat benda yang muncul dari adanya muatan listrik disebut merupakan soal yang sering diberikan waktu ujian yang diberikan pada berakhirnya sebuah bab. Ini adalah semacam uji kompetensi guna menilai pengertian peserta didik atas bahan ajar yang diajarkan.

Pada berakhirnya tiap bab materi, para guru bakal membuat pertanyaan. Tujuannya yaitu untuk memantau sampai mana para siswa bisa menyerap pembahasan yang diajarkan. Juga bagaimana umumnya peserta didik memenuhi standar yang digariskan di kurikulum.

Pengertian masing-masing peserta didik pastilah berlainan. Namun secara umum bisa menggunakan nilai rata-rata. Nilai tersebut yang kemudian bajal dibandingkan terhdap patokan yang digariskan dia kurikulum. Guna melihat apakah keberhasilannya terpenuhi.

Baca Juga: Jawaban Soal Berikut Ini Zat Yang Tidak Terdapat Dalam Urine Sehat Adalah, Simak Ulasanya!

Keberhasilan tersebut yang bakal dijadikan tolok ukur dalam kurikulum. Untuk memantau apakah pedoman yang ditetapkan memang sesuai dengan tingkat penyerapan para peserta didik untuk kelas tersebut. Sehingga dapat menjadi input guna perbaikan serta pengembangan kurikulum.

Pertanyaan:

Sifat benda yang muncul dari adanya muatan listrik disebut

Jawaban:

Sifat pada benda yang muncul disebabkan oleh adanya muatan listrik adalah sifat kelistrikan. Sifat kelistrikan berhubungan erat dengan sifat sifat daya hantar listrik. Oleh karena itu kelistrikan merupakan salah satu bagian dari sifat fisika.

Penjelasan:

Setiap benda memiliki sifat yang ada di dalamnya yang memiliki perbedaan setiap jenis bendanya. Secara garis besar sifat yang ada pada suatu benda secara umum dapat dibedakan menjadi 2 bagian yaitu:

  • Sifat fisika yaitu salah satu jenis sifat yang ada pada suatu zat atau benda yang dapat diamati, diukur, atau dirasakan oleh panca indra tanpa mengubah zat-zat yang menyusun materi tersebut.
  • Sifat kimia yaitu salah satu jenis sifat yang ada pada suatu zat atau benda yang berkaitan dengan kemampuan suatu zat untuk bereaksi atau mengalami perubahan tertentu. Semua sifat yang termasuk dalam sifat kimia suatu zat tidak mudah diamati, sifat kimia berhubungan dengan pembentukan zat baru.

Baca Juga: Jawaban Soal Dispersi Zat Cair atau Zat Padat dalam Gas Disebut Apa?

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: Brainly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah