Jawaban Soal Jelaskan Pelaksanaan Tes Pengukuran Kelincahan Dengan Lari Bolak Balik

- 3 September 2022, 20:38 WIB
jelaskan pelaksanaan tes pengukuran kelincahan dengan lari bolak balik
jelaskan pelaksanaan tes pengukuran kelincahan dengan lari bolak balik /run ffwpu/pexels.com

Hidupkan stopwatch pada aba-aba “ya” dan hentikan stopwatch pada saat dada pelari melewati garis.

Penilaian : Siswa diberi kesempatan melakukan lari bolak-balik sebanyak 2 kali. Catat kedua waktunya dengan tingkat ketepatan 0,1 detik. Ambil waktu terbaik. Bagi siswa yang gagal melakukan tes bisa diberikan kesempatan untuk mengulangi lagi.

Peralatan yang harus dipersiapkan adalah stopwatch, pancang, pita pengukur, dan kapur atau pita untuk membuat lintasan lari dengan lebar 1,2 meter dan panjang lintasan 5 meter. Tempat pelaksanaan tes harus datar dan lurus.

Penjelasan:

Kelincahan merupakan komponen kebugaran jasmani  penting untuk banyak cabang olahraga seperti tenis, sepak bola, dan bola basket. Seorang guru pendidikan jasmani penting untuk melakukan tes ini dimaksudkan untuk mengetahui apakah pembelajaran yang telah dilakukan selama ini telah dapat meningkatkan komponen kelincahan. Selain itu tes ini juga dapat dipergunakan sebagai data awal yang menggambarkan tingkat kelincahan peserta didiknya. Sehingga diharapkan dari data ini seorang guru dapat menyesuaikan materi pembelajarannya. Berikut cara pelaksanaan tes Lari Bolak Balik.

 Baca Juga: Jawaban Soal Menggambar dengan Melihat Benda yang Digunakan Sebagai Contoh Disebut

Penjelasan yang diberikan di atas merupakan informasi tambahan yang bisa dipakai sebagai bahan belajar. Dengan harapan bisa menolong para siswa untuk makin mengerti materi yang didiskusikan dengan lebih mendalam.

Sekian jawaban dan penjelasan lengkap untuk soal jelaskan pelaksanaan tes pengukuran kelincahan dengan lari bolak balik. Guna mendapatkan informasi lebih detail, dapat dilihat dari buku pelajaran yang bersangkutan dan pembahasan yang telah dipelajari dalam kelas.

Penting diketahui bahwa jawaban dan penjelasan ini jangan digunakan untuk mencontek, baiknya untuk bahan belajar siswa di sekolah. Pelajari lebih banyak lagi soal-soal dan jawabannya di kanal pendidikan.***

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Brainly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x