Jawaban Apa Pengalaman Ibu Bapak yang Paling Berkesan ketika Berinteraksi dengan Budaya Bahasa yang Berbeda?

- 31 Agustus 2022, 23:38 WIB
Apa Pengalaman Ibu/Bapak yang Paling Berkesan Ketika Berinteraksi dengan Budaya/Bahasa yang Berbeda? Bagaimana Ibu/Bapak Menanggapi Hal Tersebut?
Apa Pengalaman Ibu/Bapak yang Paling Berkesan Ketika Berinteraksi dengan Budaya/Bahasa yang Berbeda? Bagaimana Ibu/Bapak Menanggapi Hal Tersebut? /pixabay/DiggityMarketing

Setiap orang, baik itu siswa maupun pendidik di dalam kelas bisa langsung mempraktikkan sikap ini. Mulai dari menerima serta mengakui perbedaan yang ada dan ditemukan tanpa harus menjadikannya sebagai masalah.

Selain memiliki sikap seperti toleransi, nantinya diperlukan pula sikap untuk merasa bangga atas perbedaan tersebut. Bahkan terkadang menemukan banyak perbedaan bisa menjadi hal paling mengesankan untuk ditemukan dan juga diingat.

Baca Juga: Kunci Jawaban Post Test Kurikulum Merdeka Modul 3 Dimensi Berkebinekaan Global Profil Pelajar Pancasila

Pada setiap proses pendidikan baik di dalam kelas maupun tidak, sikap toleransi harus dijunjung tinggi. Sikap ini bisa dikombinasikan dengan rasa bangga dalam satu waktu, demi mendukung kelas yang optimal.

Itulah jawaban yang lengkap dari pertanyaan di modul 3 mengenai apa pengalaman ibu/bapak yang paling berkesan ketika berinteraksi dengan budaya/bahasa yang berbeda? bagaimana Ibu/Bapak menanggapi hal tersebut.***

Halaman:

Editor: Septyna Feby

Sumber: Brainly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x