Kunci Jawaban Post Test Modul 3 Umpan Balik Seperti Apa yang Pernah Ibu Bapak Guru Lakukan Dalam Pembelajaran?

- 31 Agustus 2022, 17:48 WIB
Ilustrasi Pembelajaran: Kunci Jawaban Post Test Modul 3 Umpan Balik Seperti Apa yang Pernah Ibu Bapak Guru Lakukan Dalam Pembelajaran?
Ilustrasi Pembelajaran: Kunci Jawaban Post Test Modul 3 Umpan Balik Seperti Apa yang Pernah Ibu Bapak Guru Lakukan Dalam Pembelajaran? /Katerina Holmes/Pexels.com

Soal menyelesaikan post test, guru harus menjawab latihan pemahaman dan juga cerita refleksi.

Pertanyaan di atas merupakan salah satu pertanyaan cerita refleksi yang harus dijawab oleh ibu bapak guru. 

Untuk menjawab pertanyaan berikut ini adalah kunci jawaban post tes modul 3 yang bisa menjadi referensi bagi ibu bapak guru dalam menjawab.

Baca Juga: Kunci Jawaban Post Test Kurikulum Merdeka Modul 3 Dimensi Berkebinekaan Global Profil Pelajar Pancasila

Dalam pembelajaran guru perlu melakukan umpan balik kepada siswa. Tujuan dari memberikan umpan balik ini adalah untuk membangun interaksi antara guru dengan siswa.

Selain itu umpan balik juga digunakan untuk memberikan apresiasi kepada siswa dan meningkatkan kemampuan siswa dalam pembelajaran. 

Guru sebagai pengajar dapat memberikan umpan balik kepada siswa dalam beberapa bentuk. Ada dua bentuk umpan balik yaitu umpan balik secara verbal dan maupun tulisan. 

Sebuah umpan balik yang baik setidaknya mengandung tiga komponen yaitu diberikan sebagai bentuk respon pada siswa, memberikan bukti dan memberikan bimbingan sebagai perbaikan. 

Untuk menjawab pertanyaan umpan balik seperti apa yang pernah ibu bapak guru lakukan dalam pembelajaran, diantaranya adalah sebagai berikut:

Membuat survei kepada siswa mengenai pembelajaran yang berlangsung. Survei bisa dilakukan dengan mengisi Google Form maupun menggunakan media lain. 

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Disdikpora Buleleng


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x