Jawaban Soal Lembaga Keuangan Bukan Bank Berperan?

- 28 Agustus 2022, 09:19 WIB
Jawaban Soal Lembaga Keuangan Bukan Bank Berperan ?
Jawaban Soal Lembaga Keuangan Bukan Bank Berperan ? /Pixabay/TheDigitalWay

INFOTEMANGGUNG.COM - Sebenarnya untuk menjawab pertanyaan lembaga keuangan bukan bank berperan sebagai apa sebenarnya tidak terlalu sulit.

Hal itu karena di bidang perekonomian secara garis besar hanya ada dua lembaga keuangan yang diakui.

Pertama, lembaga keuangan itu ada yang disebut sebagai lembaga keuangan bank.

Baca Juga: Jawaban Soal Berikut Ini yang Bukan Tujuan Pembangunan Kelautan Adalah? Ini Penjelasannya

Kedua, disebut dengan nama lembaga keuangan bukan bank atau disingkat LKBB.

Kedua institusi ini memiliki tugas yang hampir mirip sebenarnya, yaitu sama-sama mengumpulkan dana dan menyalurkannya kepada masyarakat ataupun perusahaan.

Adapun lembaga keuangan bank punya peranan sebagai lembaga pengumpul dana masyarakat secara langsung.

Sementara itu, lembaga keuangan non-bank melakukan pengumpulannya tidak secara langsung.

Baca Juga: Jawaban Soal di Antara Bentuk Pengamalan dari Keyakinan Terhadap Al Khabir Adalah

Halaman:

Editor: Septyna Feby

Sumber: Brainly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x