Jawaban Soal Fungsi Budaya yang dapat Mempersatukan Masyarakat dapat Ditemukan dalam?

- 25 Agustus 2022, 14:32 WIB
fungsi budaya yang dapat mempersatukan masyarakat dapat ditemukan dalam
fungsi budaya yang dapat mempersatukan masyarakat dapat ditemukan dalam /Pixabay/Pexels

INFOTEMANGGUNG.COM - Fungsi budaya yang dapat mempersatukan masyarakat dapat ditemukan dalam materi mata pelajaran Seni Budaya kelas 8 SMP. Tentu siswa akan dituntut mempelajari dan memahami secara lebih lengkap mengenai hal tersebut.

Budaya menjadi bagian dari sebuah masyarakat sosial dan tidak akan pernah terlepas darinya. Namun, konsep dari budaya itu sendiri, sering disalah artikan oleh masyarakat sebagai suatu tradisi kuno jaman dahulu.

Padahal hakikat budaya yang sebenarnya, merupakan sebuah cara hidup yang tumbuh dan berkembang dalam satu ruang lingkup kelompok masyarakat. Kemudian akan diwariskan secara turun temurun menjadi bagian dari identitas.

Baca Juga: Jawaban Pertanyaan Agar Ruangan Pameran Lebih Indah Sebaiknya Dibuat?

Budaya tidak muncul begitu saja, namun ada komponen penyusun yang membuat budaya tersebut memiliki ciri khas dan karakter yang kuat di dalam masyarakatnya. Seperti komponen material dan nonmaterial.

Biasanya dalam membahas materi budaya, akan sering dijumpai pertanyaan terkait tentang fungsi budaya itu sendiri bagi tatanan dalam masyarakat seperti contoh di bawah ini:

Soal:

Fungsi budaya yang dapat mempersatukan masyarakat dapat ditemukan dalam

A. Syair lagu yang bernada kritik sosial

B. Pengenalan bahasa daerah

C. Tradisi lisan makyong

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: Brainly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah