Jawaban Soal, Mengapa Trem Dapat Menjadi Simbol Penjajahan Bagi Kaum Pergerakan Kemerdekaan Pada Masa Itu?

- 4 Agustus 2022, 14:31 WIB
jawaban soal mengapa trem dapat menjadi simbol penjajahan bagi kaum pergerakan kemerdekaan pada masa itu adalah karena
jawaban soal mengapa trem dapat menjadi simbol penjajahan bagi kaum pergerakan kemerdekaan pada masa itu adalah karena /Dio Hasbi Saniskoro/

Kemudian seiring dengan perkembangan kota di indonesia (pada masa itu Hindia Belanda) OJS menambahkan beberapa jalur lain. Alhasil trem menjadi alat transportasi yang sering dipakai pada waktu itu dan menjadi penggerak perekonomian pada waktu itu.

Perkembangan terus dilakukan hingga tahun 1924, ojs mulai menggunakan inovasi terbaru yaitu trem listrik yang lebih efisien dan bebas polusi. 

Baca Juga: Dekorasi 17 Agustus di Kelas, Ada Belasan Ide Unik, Cantik dan Elegan

Namun perkembangan itu juga diikuti dengan perkembangan transportasi lainnya seperti bus, taksi, oplet dan juga kendaraan pribadi.

Penggunaan trem pada waktu itu dibagi dalam beberapa kelas. Bagi kaum pergerakan penggunaan trem ini dianggap sebagai simbol penjajahan.

Sebab dalam trem adalah tempat yang mana orang-orang dibagi atas perbedaan kelas dan dipaksa untuk menerima posisi inferior dari kelas tertentu.

Baca Juga: Sinopsis Film: Three Thousand Years of Longing, Tayang 31 Agustus 2022

Hal itulah yang menjadikan trem sebagai simbol penjajahan. Sebab trem dianggap sebagai bentuk ketidakadilan pada masa itu.

Pada akhirnya pada tahun 1923 buruh trem melakukan upaya perlawanan atas ketidakadilan dengan cara mogok kerja.

Berdasarkan pemaparan materi di atas kini dapat dipahami mengapa trem dapat menjadi simbol penjajahan bagi kaum pergerakan kemerdekaan pada masa itu. Jadi, trem dianggap simbol penjajahan sebab adanya pembagian kelas di dalam trem.***

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah