20 Latihan Soal PLBJ Kelas 1 SD Bab 11 Kurikulum Merdeka dilengkapi Kunci Jawaban Topik Bencana Banjir

14 Juni 2024, 18:50 WIB
20 Latihan Soal PLBJ Kelas 1 SD Bab 11 Kurikulum Merdeka dilengkapi Kunci Jawaban Topik Bencana Banjir /Pexels.com / Ivan Samkov/

INFOTEMANGGUNG.COM – Berikut inilah 20 latihan soal PLBJ kelas 1 SD bab 11 kurikulum merdeka dilengkapi kunci jawaban topik bencana banjir.

Kali ini kita akan membahas latihan soal PLBJ kelas 1 SD bab 11 kurikulum merdeka dilengkapi kunci jawaban topik bencana banjir.

Yuk perhatikan apa saja latihan soal PLBJ kelas 1 SD bab 11 kurikulum merdeka dilengkapi kunci jawaban topik bencana banjir ini.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Post Test Modul 1 Latihan Pemahaman dan Cerita Reflektif Bahasa Kelas untuk Guru

Soal 1. Salah satu penyebab banjir adalah

a. banyak pohon
b. daerah pegunungan
c. hujan deras

Jawabannya: c

Soal 2. Akibat dari aliran air yang tersumbat adalah

a. air meluap ke darat
b. sungai menjadi lebar
c. banyak air bersih

Jawabannya: a

Soal 3. Penyebab aliran sungai tersumbat adalah

a. ikan-ikan
b. rumput
c. sampah

Jawabannya: c

Soal 4. Nilai baik dalam menanggulangi banjir adalah

a. disiplin
b. malas
c. pasrah

Jawabannya: a

Soal 5. Salah satu cara mencegah banjir adalah

a. membuang sampah pada tempatnya
b. membuang sampah di sungai
c. menebang pohon-pohon

Jawabannya: a

Soal 6. Perilaku manusia yang dapat menyebabkan banjir adalah

a. membuang sampah di sungai
b. menanam pohon-pohon
c. menjaga lingkungan sungai

Jawabannya: a

Soal 7. Menjaga lingkungan sekitar adalah tugas

a. ibu guru
b. kita semua
c. presiden

Jawabannya: b

Soal 8. Akibat dari bencana banjir adalah

a. banyak air bersih
b. banyak penyakit kulit
c. makanan melimpah

Jawabannya: b

Soal 9. Peduli terhadap lingkungan merupakan salah satu cara untuk mencegah bencana

a. banjir
b. angin topan
c. tsunami

Jawabannya: a

Soal 10. Reboisasi adalah

a. menebang pohon
b. membakar hutan
c. menanam pohon

Jawabannya: c

Soal 11. Berikut ini penyakit yang terjadi setelah banjir adalah

a. ispa
b. diare
c. maag

Jawabannya: b

Soal 12. Banjir yang sering melanda kota Jakarta, merupakan akibat penyempitan sungai dan saluran air yang tidak

a. terpelihara kebersihannya
b. pembuangan air
c. terjaga keberadaannya

Jawabannya: a

Soal 13. Sikap paling baik yang semestinya dilakukan masyarakat Jakarta demi mencegah terjadinya banjir adalah

a. membuang sampah sembarangan
b. kerja bakti bila sempat
c. menjaga kebersihan lingkungan

Jawabannya: c

Soal 14. Rusaknya gedung-gedung akibat bencana banjir merupakan dampak

a. lingkungan
b. ekonomi
c. sosial

Jawabannya: a

Soal 15. Jika melihat teman membuang sampah di sungai, sikapmu sebaiknya

a. mendiamkannya
b. pura-pura tidak melihatnya
c. menegurnya

Jawabannya: c

16. Boneka besar khas Betawi adalah

a. wayang
b. ondel-ondel
c. barongsai

Jawaban: b

17. Tinggi ondel-ondel mencapai

a. 1 meter
b. 2 meter
c. 3 meter

Jawaban: B

18. Sebelumnya, ondel-ondel disebut

a. barong
b. barongan
c. barongsai

Jawaban: b

19. Ondel-ondel ada

a. laki-laki
b. perempuan
c. laki-laki dan perempuan

Jawaban: c

20. Wajah ondel-ondel laki-laki berwarna

a. abu-bau
b. merah
c. putih

Jawaban: b

Baca Juga: Kunci Jawaban Latihan Soal Post Test Modul 1 Bahasa Kelas untuk Guru, Yuk Belajar Sebelum Ujian

Jadi, itulah latihan soal PLBJ kelas 1 SD bab 11 kurikulum merdeka dilengkapi kunci jawaban topik bencana banjir.***

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler