Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 37 Kurikulum Merdeka: Perbandingan Komik dan Berita

16 September 2023, 09:06 WIB
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 37 Kurikulum Merdeka: Perbandingan Komik dan Berita /Pixabay/652234/

INFOTEMANGGUNG.COM - Adik-adik kelas 10, kalian pasti pernah membaca komik dan berita, apa perbedaan antara keduanya? Mari sekarang kita simak kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 10 halaman 37 Kurikulum Merdeka: Perbandingan Komik dan Berita.

 

Komik adalah media yang dipakai untuk mengekspresikan ide dengan gambar, sering dikombinasikan dengan teks atau informasi visual lainnya. Komik sering mengambil bentuk urutan panel yang disandingkan.

Baca Juga: Kunci Jawaban PAI Kelas 10 Kurikulum Merdeka Halaman 57, Hikmah Iman bagi Seorang Mukmin Mewujudkan Ketauhidan

Pengertian berita adalah sekumpulan informasi yang dikemas menjadi satu dan disebarluaskan oleh wartawan melalui media massa.

Berikut akan segera kita bahas soal dan kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 10 halaman 37 Kurikulum Merdeka.

Dalam buku Bahasa Indonesia kelas 10 halaman 37 dari Kurikulum Merdeka ada soal perbandingan informasi pada komik dan berita. Nah sekarang kita akan menjawab pertanyaan yang ada.

Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 37 Kurikulum Merdeka: Perbandingan Komik dan Berita

Berikut ini kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 10 halaman 37 Kurikulum Merdeka:

Mangisi Tabel 2.3 Identifikasi Perbandingan Informasi

- Informasi yang sama antara komik dan berita:

1. Komik: Membahas ada pasien remaja usia sekolah yang kecanduan telpon seluler di RSUD Dr. Arif Zainudin Surakarta.

2. Berita 1: Membahas ada pasien remaja usia sekolah yang kecanduan telpon seluler di RSUD Dr. Arif Zainudin Surakarta.

3. Berita 2: Membahas ada pasien remaja usia sekolah yang kecanduan telpon seluler di RSUD Dr. Arif Zainudin Surakarta.

- Informasi yang berbeda

a. Komik: Penyebab kecanduan telpon seluler adalah karena adanya media sosial.

b. Berita 1: Penyebab kecanduan telpon seluler karena game.

c. Berita 2: Penyebab kecanduan telpon seluler karena kebiasaan orang tua yang membiarkan anaknya memegang benda itu terus menerus.

Baca Juga: 10 Soal PTS Fiqih Kelas 10 Semester 1 Tahun 2023 beserta Kunci Jawaban, Contoh Soal UTS

Diskusi lanjutan

Soal 1. Apakah isu yang diangkat pada komik sudah sesuai dengan sumber yang diberikan?

Jawaban: Ya, isu yang diangkat pada komik sudah sesuai dengan sumber yang diberikan.

Soal 2. Hal apakah yang perlu ditambahkan pada komik agar kritik yang disampaikan lebih bermakna?

Jawaban: Hal yang perlu ditambahkan pada komik agar kritik yang disampaikan lebih bermakna adalah penyebab lain dari kecanduan ponsel.

Baca Juga: 20 Soal PTS Matematika Kelas 10 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban, Contoh Soal UTS Matematika SMA

Demikian kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 10 halaman 37 Kurikulum Merdeka: Perbandingan Komik dan Berita. Semoga bermanfaat.***

Disclaimer:

Kebenaran jawaban di atas tidaklah bersifat mutlak.
Jawaban bersifat terbuka sehingga bisa dieksplorasi lagi lebih lanjut.

Dapatkan informasi terbaru terkait dunia pendidikan dengan bergabung di grup telegram kami. Mari bergabung di Grup Telegram dengan cara klik tombol dibawah ini:

 

 

Kamu juga bisa request kunci jawaban atau info lainnya dengan topik pendidikan.

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id

Tags

Terkini

Terpopuler