Ke Dalam Tabung Berisi Air Setinggi 30 cm Dimasukkan 6 Bola Besi Yang Masing-Masing Berjari-Jari 7 cm

28 April 2023, 07:58 WIB
Ke Dalam Tabung Berisi Air Setinggi 30 cm Dimasukkan 6 Bola Besi Yang Masing-Masing Berjari-Jari 7 cm /pexels.com/lil artsy

INFOTEMANGGUNG.COM - Ke dalam tabung berisi air setinggi 30 cm dimasukkan 6 bola besi yang masing-masing berjari-jari 7 cm. jika diameter tabung 28 cm, tinggi air dalam tabung setelah dimasukkan enam bola besi adalah?

Di dalam artikel ini, kita hendak membahas sebuah soal yang menarik untuk dijawab dan dipahami. Khususnya bagi kamu yang sedang mempelajari mata pelajaran Matematika.

Mata pelajaran ini harus dipelajari oleh siswa yang hendak fokus pada angka dan berbagai rumus untuk menghitungnya. Informasi yang digali dalam soal di atas berhubungan dengan bangun ruang, yaitu tabung.

Baca Juga: Dua Buah Dadu Dilemparkan Secara Bersamaan Satu Kali Peluang Muncul Mata Dadu Berjumlah 9 Adalah?

Jawaban atas ke dalam tabung berisi air setinggi 30 cm dimasukkan 6 bola besi yang masing-masing berjari-jari 7 cm akan dijelaskan secara rinci di artikel ini, dan dapat dijadikan sebagai referensi belajar yang bermanfaat. 

Selain itu, tulisan ini juga menyampaikan beberapa informasi lain yang dapat meningkatkan pengetahuan dan wawasan pembaca terkait topik yang dijelaskan. Berikut jawaban soal ke dalam tabung berisi air setinggi 30 cm dimasukkan 6 bola besi yang masing-masing berjari-jari 7 cm.

Ke dalam tabung berisi air setinggi 30 cm dimasukkan 6 bola besi yang masing-masing berjari-jari 7 cm. jika diameter tabung 28 cm, tinggi air dalam tabung setelah dimasukkan enam bola besi adalah?

Jawaban:

Baca Juga: Diketahui Suku Pertama Suatu Barisan Geometri Adalah 3 dan Suku ke-4 Adalah 24 Jumlah Tujuh Suku Pertama?

Untuk mengerjakan soal ini kita perlu menulis dulu apa yang sudah diketahui, yaitu:

Tinggi air = 30 cm

r1 = 7 cm

d tabung = 28 cm sehingga r2 = 14 cm

Selanjutnya untuk menghitung kenaikan tinggi air kita dapat menggunakan rumus berikut:

6 . V bola = V tabung

6 . (4/3 . π . r1^3) = π . r2^2 . t

8 . r1^3 = r2^2 . t

 t = 8 . 7 . 7 . 7 / 14. 14

t = 56 / 4

t = 14 cm

Baca Juga: Diketahui Suku Pertama Suatu Barisan Geometri Adalah 4 Jika Diketahui Suku ke-3 Adalah 16 Tentukan Rumus Suku

Dari penghitungan di atas maka hasil akhir yang diperoleh adalah 30 + 14 = 44 cm. Sangat mudah bukan?

Itulah tadi jawaban dari soal ke dalam tabung berisi air setinggi 30 cm dimasukkan 6 bola besi yang masing-masing berjari-jari 7 cm yang disertai penjelasan. Pastikan untuk memahami dengan cermat pembahasan yang dibahas.

Harapannya dengan materi yang kamu baca dapat memperluas wawasan dan pengetahuan. Pada akhirnya pengetahuan ini dapat membantumu dalam mengerjakan soal-soal yang berhubungan.***

Disclaimer:

Penting untuk digarisbawahi bahwa INFOTEMANGGUNG.COM tidak memperbolehkan plagiasi atau copy paste secara berlebihan dari konten artikel ini. 

Meskipun jawaban dan pemaparan telah dibahas dengan baik, masih mungkin untuk memperbaiki atau mengembangkan lebih lanjut. 

Oleh karena itu, sangat dianjurkan untuk mencari sumber belajar lain atau bertukar pikiran dengan teman untuk meningkatkan pengetahuan terkait topik yang diulas.

Editor: Wahyu Pratama

Sumber: kemdikbud.go.id

Tags

Terkini

Terpopuler