Magelang Terdepan! Rekomendasi 10 Sekolah Menengah Pertama (SMP) Terbaik di Magelang Akreditasi A, Ayo Daftar

7 Maret 2023, 16:17 WIB
Magelang Terdepan! Rekomendasi 10 Sekolah Menengah Pertama (SMP) Terbaik di Magelang Akreditasi A, Ayo Daftar /Tangkapan Layar/smpmutual.sch.id/

INFOTEMANGGUNG.COM - Tahun ajaran baru sudah dimulai. Orang tua yang mempunyai anak usia sekolah pasti berburu informasi tentang sekolah. Artikel ini memberikan informasi tentang Sekolah Menengah Pertama (SMP) terbaik di Magelang.

 

Informasi tentang Sekolah Menangah Pertama (SMP) terbaik di Magelang bisa digunakan sebagai bahan pertimbangan ketika mencari sekolah terbaik untuk buah hati ayah bunda. Pasalnya, di masa sekarang tidak bisa asal-asalan dalam memilih sekolah.

Baca Juga: Temanggung Unggul! Rekomendasi 10 Sekolah Menengah Pertama (SMP) Terbaik di Temanggung Akreditasi A, Wajib Cek

Penting bagi ayah bunda untuk mendapatkan informasi yang lengkap tentang Sekolah Menengah Pertama (SMP) terbaik di Magelang terutama dengan sistem zonasi saat ini. Tujuannya adalah untuk memiliki banyak pilihan apabila tidak bisa masuk di salah satu sekolah.

Sekolah Menengah Pertama (SMP) Terbaik di Magelang

Simak daftar di bawah ini yang memuat tentang SMP terbaik di Magelang dengan Akreditasi A:

1. SMP Negeri 1 Magelang

- NPSN: 20331972

- Status Akreditasi: A

- Alamat: Jl. Veteran 14, Magelang

2. SMP Negeri 10 Magelang

- NPSN: 20327590

- Status Akreditasi: A

- Alamat:  Jl. Soekarno - Hatta No.2 Kota Magelang

Baca Juga: Tegal Pancen Pinter! 10 Sekolah Menengah Pertama (SMP) Terbaik di Tegal Akreditasi A Unggulan, Cek Segera

3. SMP Negeri 4 Magelang

- NPSN: 20331973

- Status Akreditasi: A

- Alamat: Jl. Pahlawan No. 41, Magelang

4. SMP Negeri 6 Magelang

-NPSN: 20327597

- Status Akreditasi: A

- Alamat: Jl. Kyai Mojo No. 32, Magelang

5. SMP Kristen Indonesia

- NPSN: 20327600

- Status Akreditasi: A

6. SMP Kristen 1 Magelang

- NPSN: 20327601

- Status Akreditasi: A

- Alamat: Jl. Veteran 14 Magelang

7. SMP Tarakanita

- NPSN: 20327589

- Status Akreditasi: A

- Alamat: Jl. Jend. A. Yani No. 20

8. SMP Pantekosta Magelang

- NPSN: 20327587

- Status Akreditasi: A

- Alamat sekolah: Jl. Tentara Pelajar 64, Magelang

Baca Juga: Rekomendasi Sekolah Dasar (SD) Terbaik di Solo untuk PPDB 2023, Orang Tua Wajib Tahu

9. SMP Muhammadiyah 1 Alternatif

- Alamat: Jl. Singosari No. 85 Kota Magelang

- Status Akreditasi: A

10. SMP IT Ihsanul Fikri

- Status Akreditasi: A

- Alamat: Jl. Jeruk Timur 5 Sanden 56115, Magelang

Dari informasi tentang Sekolah Menengah Pertama (SMP) terbaik di Magelang dari artikel ini, kiranya bapak ibu jadi memiliki informasi tentang sekolah yang pas dengan jarak rumah.

Perlu diingat bahwa jika putra-putri bapak ibu tidak lolos seleksi sekolah yang diinginkan, ada sekolah lainnya contohnya sekolah swasta yang baik.

Hal-hal yang perlu dicek terlebih dahulu sebelum memilih sekolah swasta yaitu antara lain fasilitas sekolah, kualitas guru, kualitas lulusan sebelumnya, serta biaya masuknya.

diharapkan penjelasan dalam artikel ini bisa membantu memberikan informasi mengenai Sekolah Menengah Pertama (SMP) Terbaik di Magelang untuk orang tua yang tinggal di daerah tersebut.***

Disclaimer: INFOTEMANGGUNG.COM tidak mengijinkan artikel dicopy paste atau dilakukan sindikasi dengan alasan apapun.

Sumber: dapo.kemdikbud.go.id

Editor: Nadia Rizky Kusuma Kurniandini

Sumber: dapo.kemdikbud.go.id

Tags

Terkini

Terpopuler