Peluang Mendapatkan Satu Kali Jumlah Angka 7 dalam Tiga Kali Pelemparan Dua Buah Dadu Adalah? Simak di Sini!

3 Maret 2023, 13:14 WIB
Peluang Mendapatkan Satu Kali Jumlah Angka 7 dalam Tiga Kali Pelemparan Dua Buah Dadu Adalah? Simak di Sini! /pexels.com/Oleksandr Pidvalnyi

INFOTEMANGGUNG.COM - Peluang mendapatkan satu kali jumlah angka 7 dalam tiga kali pelemparan dua buah dadu adalah? Soal ini cukup menarik untuk dibahas dan dipahami penjelasannya.

Soal peluang mendapatkan satu kali jumlah angka 7 dalam tiga kali pelemparan dua buah dadu adalah berapa akan dijawab dalam artikel ini disertai dengan pembahasan lengkapnya.

Soal ini cukup menarik untuk dibahas karena menjadi bagian dari salah satu materi dalam mata pelajaran Matematika, yaitu peluang. Sebuah konsep tentang bagaimana menghitung besarnya kemungkinan dari suatu kejadian.

Baca Juga: Sebuah Dadu Dilemparkan Sebanyak 4 Kali, Peluang Muncul Mata Dadu Berkelipatan 3 Sebanyak 2 Kali Adalah?

Matematika sebenarnya merupakan bidang yang seru untuk diikuti. Berikut jawaban dari soal peluang mendapatkan satu kali jumlah angka 7 dalam tiga kali pelemparan dua buah dadu adalah berapa lengkap dengan penjelasannya!

peluang mendapatkan satu kali jumlah angka 7 dalam tiga kali pelemparan dua buah dadu adalah?

Jawaban:

Langkah pertama yang perlu dilakukan adalah menghitung berapa pasang angka yang bisa membentuk angka 7. Berikut rinciannya:

Baca Juga: Dua Dadu Dilambungkan Satu Kali, Peluang Muncul Kedua Mata Dadu Berjumlah Tidak Lebih dari 10 Atau Prima?

(1,6), (2,5), (3,4), (4,3), (5,2), (6,1) = ada 6 kemungkinan.

Setia dadu mempunyai enam sisi. Jadi, untuk dua buah dadu kemungkinannya menjadi ganda dan ruang sampelnya adalah 6 pangkat 2 = 36 ruang sampel.

Selanjutnya hitung peluang munculnya jumlah mata dadu 7 pada lemparan 2 dadu:

6 / 6^2 = 6 / 36 = 1/6

Hitung juga peluang munculnya jumlah mata dadu yang bukan 7 pada lemparan 2 dadu:

1 – 1/6 = 6/6 – 1/6 = 5/6

Baca Juga: Sebuah Mata Uang Logam Dan Dua Buah Dadu Dilemparkan Bersama-Sama Tentukan Peluang Muncul Angka Pada Mata Uang

Selanjutnya masukkan semua informasi yang telah diperoleh ke dalam rumus untuk mencari hasil akhir:

P(A) = 3C1 x (1/6)^1 x (5/6)^2

P(A) = 3 x 1/6 x 25/36

P(A) = 3/1 x 1/6 x 25/36

P(A) = 3/6 x 25/36

P(A) = ½ x 25/36

P(A) = 25/72

Hasil akhir ini bisa juga dibulatkan menjadi 0,3472.

Itulah tadi pemaparan dari jawaban soal peluang mendapatkan satu kali jumlah angka 7 dalam tiga kali pelemparan dua buah dadu adalah berapa. Pembahasan di atas tentu saja diharapkan bisa memperluas pengetahuan kamu.

Khususnya bagi kamu yang suka mempelajari Matematika dan menjelajahi berbagai bidang ilmu yang berkaitan. Pastikan untuk mempelajari uraian di atas untuk meningkatkan wawasan.***

Disclaimer:

INFOTEMANGGUNG.COM tidak mengizinkan pihak manapun melakukan sindikasi atau copy paste berlebihan dari konten-konten dalam artikelnya.

Jawaban serta pembahasan yang telah diuraikan tidak bersifat mutlak dan mungkin masih dapat kamu perbaiki lagi.

Untuk memperbaiki dan mengembangkannya kamu perlu membaca sumber belajar lain atau berdiskusi agar dapat menemukan jawaban terbaik.

Editor: Wahyu Pratama

Sumber: kemdikbud.go.id

Tags

Terkini

Terpopuler