Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 116 Bab 4 Kurikulum Merdeka Tema Aksi Nyata Para Pelindung Bumi

26 Februari 2023, 21:51 WIB
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 116 Bab 4 Kurikulum Merdeka Tema Aksi Nyata Para Pelindung Bumi /Pixabay/Alan Frijns

INFOTEMANGGUNG.COM - Adik-adik kelas 7 kita akan belajar tentang kalimat pembuka pada kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 7 halaman 116 Bab 4 Kurikulum Merdeka tema Aksi Nyata Para Pelindung Bumi.

Pada hakikatnya, suatu kalimat pembuka sangatlah penting karena akan menentukan, apakah pembaca akan meneruskan artikel/ bacaan lain atau meninggalkannya begitu saja.

 

Salah satu cara untuk membuat kalimat pembuka agar dapat menarik perhatian pembaca adalah memberikan data statistik atau fun fact. Usahakan kalimatnya tidak panjang.

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 7 Halaman 101 Aktivitas 4.6 Pengertian dan Makna Bhinneka Tunggal Ika

Pada kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 7 halaman 116 Bab 4 Kurikulum Merdeka tema Aksi Nyata Para Pelindung Bumi kalimat pembuka akan berkaitan dengan tema yaitu para pelindung bumi. 

Adapun kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 7 halaman 116 Bab 4 Kurikulum Merdeka tema Aksi Nyata Para Pelindung Bumi dapat dipakai sebagai bahan referensi dan evaluasi belajar bagi siswa.

Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 116

Diskusikan bersama teman dan guru kalian

1. Apakah maksud kalimat pembuka Potensi timah yang terkandung Negeri Serumpun Sebalai menjadi anugerah sekaligus petaka? Ceritakanlah dalam bahasamu sendiri!

Alternatif Jawaban: Pertambangan di Bangka Belitung selain membawa keberuntungan bagi penduduk Pulau Bangka Belitung, juga membawa kerugian bagi alam di tempat itu.

 

2. Fakta apa sajakah yang disajikan pada paragraf pertama yang mendukung kalimat pembuka di atas?

Alternatif Jawaban: Lahan kritis pasca tambang, lubang-lubang kolong yang menjadi tontonan, dan terjarahnya alam indah nan hijau menjadi kawasan tambang legal maupun illegal.

Baca Juga: Pengertian Gotong Royong, Kunci Jawaban PKN Kelas 7 Halaman 119 Aspek Informasi dan Uraian

3. Selain fakta berupa teks, fakta berupa gambar apa sajakah yang disajikan untuk mendukung kalimat tersebut?

Alternatif Jawaban: gambar banjir.

4. Menilik transkrip berita di atas, fitur apa sajakah yang digunakan oleh media televisi untuk menyajikan informasi? Mengapa berita yang disajikan dalam media ini disebut berita audiovisual?

Alternatif Jawaban: Audiovisual adalah efek suara dan gambar. Karena ada gambar dan suara dalam berita televisi.

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 7 Halaman 133 Proyek Kewarganegaraan Manfaat Kegiatan di Lingkungan Sekitar

Demikian tadi kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 7 halaman 116 Bab 4 Kurikulum Merdeka tema Aksi Nyata Para Pelindung Bumi. Mudah-mudahan bermanfaat.***

Disclaimer: Kunci jawaban soal ini hanya untuk membantu, bersifat terbuka, tidak bersifat mengikat, sehingga tidak ada jaminan mutlak mengenai kebenaran jawaban. Adik-adik dapat melakukan eksplorasi sendiri dengan bantuan pengajar.

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id

Tags

Terkini

Terpopuler