Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 3 Halaman 30, Mengenal Pakaian Khas Daerah

26 Januari 2023, 15:28 WIB
Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 3 Halaman 30, Mengenal Pakaian Khas Daerah /

INFOTEMANGGUNG.COM – Penjelasan kali ini adalah tentang kunci jawaban tema 7 kelas 3 halaman 30 secara rinci dan lengkap untuk digunakan sebagai referensi tambahan dalam belajar.

Siswa yang sedang mencari penjabaran bisa menjadikan artikel ini sebagai rujukan tambahan tentang kunci jawaban tema 7 kelas 3 halaman 30.

Soal-soal latihan yang ada di pembahasan kali ini diambil dari buku-buku pelajaran sehingga sangat cocok untuk dijadikan rujukan.

Adik-adik yang duduk di bangku SD bisa belajar dengan mudah dari artikel ini. Belajar mengerjakan soal-soal sangat bermanfaat untuk melatih agar lebih familiar dengan berbagai macam bentuk soal.

Pengetahuan soal kunci jawaban juga membantu melatih daya ingat tentang bentuk soal, cara menjawab, dan jawaban apa yang benar.

Agar lebih mudah mengerjakan kunci jawaban tema 7 kelas 3 halaman 30 mari simak pembahasan berikut ini.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 3 Halaman 203, Cara Menghitung Keliling Bangun Datar

Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 3 Halaman 30

Pada halaman 30 buku Tema 7 kelas 3, siswa akan menemukan bacaan tentang kegiatan Udin dan teman-temannya mengenakan pakaian adat.

Disebutkan dalam bacaan jika Udin memakai baju adat Sunda, Edo berbaju adat Papua, sedangkan Dayu memakai baju adat dari Bali. Teman-teman Udin yang lain seperti Beni, Siti, dan Lani juga berbaju adat di hari itu.

Selain mengenakan baju adat, mereka juga membawa makanan khas daerah dimana mereka menonjolkan ciri khas setiap daerah. Hari itu, Udin dan teman-temannya belajar tentang perbedaan yang bukan untuk diperdebatkan melainkan untuk dipelajari.

Nah, berdasarkan dari bacaan yang ada di halaman 29-30, maka siswa akan diminta untuk menjawab pertanyaan berikut ini:

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 3 Halaman 28, Menghitung Luas Permukaan Bidang

Ayo Berdiskusi!

Amati gambar pakaian khas daerah Indonesia berikut!
Dapatkah kamu menyebutkan asal daerah pakaian di bawah ini?

Jawaban:

- Pakaian adat Sulawesi Utara

- Pakaian adat Sumatera Barat

- Pakaian adat Sumatera Utara

- Pakaian adat Jambi

Dari kunci jawaban tema 7 kelas 3 halaman 30 diharapkan adik-adik semakin semangat belajar dan dapat mengerjakan soal-soal dengan benar. 

Perlu diingat bahwa mempelajari materi hanya bisa didapat dengan rajin membaca buku pelajaran dan berlatih mandiri. Kunci jawaban hanya sebagai sarana bantu tambahan saja. 

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 3 Halaman 210, Menentukan Kemungkinan Ukuran Tempat Tidur

Apabila merasa materi dari guru tidak dimengerti, maka sebaiknya langsung meminta untuk dijelaskan ulang. 

Sesuai dengan Kurikulum Merdeka, murid bebas untuk mencari rujukan lain di luar buku pelajaran atau penjelasan di kelas. 

Demikian penjelasan mengenai kunci jawaban tema 7 kelas 3 halaman 30 supaya dapat bermanfaat untuk adik-adik dalam belajar. Tetap semangat belajar, ya.***

Disclaimer:

  • Artikel ini merupakan sarana bagi wali murid atau orang tua untuk membantu anak didik dalam memahami soal.
  • Jawaban ini merupakan jawaban yang bersifat terbuka, siswa diharapkan bisa mengeksplorasi lebih jauh.
  • Kebenaran dalam kunci jawaban ini tidak bersifat mutlak.
Editor: Septyna Feby

Sumber: buku.kemdikbud.go.id

Tags

Terkini

Terpopuler