Mencetak Lulusan yang Cerdas, Unggul dalam Iptek dan Berwawasan Global dengan Berlandaskan Pancasila

14 Desember 2022, 20:24 WIB
Mencetak Lulusan yang Cerdas, Unggul dalam Iptek dan Berwawasan Global dengan Berlandaskan Pancasila /pexels.com/THIS IS ZUN/

INFOTEMANGGUNG.COM - Mencetak lulusan yang cerdas, unggul dalam iptek dan berwawasan global dengan berlandaskan Pancasila berdasarkan visi di atas, maka disusunlah beberapa misi satuan pendidikan.

Begitulah pengantar dari soal di post test modul 1 tentang Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan pada topik bahasan mengenai Perencanaan Pembelajaran SD/Paket A pada program Merdeka Mengajar.

Soal tersebut merupakan perangkat untuk mengevaluasi pemahaman peserta pelatihan mandiri tentang Merdeka Mengajar terhadap materi yang telah selesai dibahas.

Ada beberapa bentuk soal yang terbagi menjadi latihan pemahaman, cerita reflektif, maupun post test yang harus dikerjakan oleh peserta program Merdeka Mengajar melalui aplikasi Merdeka Mengajar.

Baca Juga: Urutan yang Tepat dalam Menyusun Visi dan Misi Sekolah Adalah, Kunci Jawaban Post Test Modul 1

Semua bentuk pertanyaan tersebut disajikan dalam bentuk pilihan berganda, sehingga peserta program Merdeka Mengajar bisa langsung menjawabnya.

Namun begitu, disarankan untuk memahami materinya terlebih dahulu agar jawaban yang dipilih benar dan tepat. Jika itu sudah dilakukan, maka akan mudah untuk menjawab soal post test modul 1 yang diawali dengan pengantar seperti di bawah ini.

Mencetak lulusan yang cerdas, unggul dalam iptek dan berwawasan global dengan berlandaskan Pancasila berdasarkan visi di atas, maka disusunlah beberapa misi satuan pendidikan.

Pertanyaan di post test modul 1 itu juga perlu dijawab dengan benar agar bisa peserta pelatihan bisa melanjutkan mempelajari materi berikutnya.

Nah, sebagai referensi untuk belajar, peserta program Merdeka Mengajar bisa menyimak ulasan dari soal post test modul 1 yang ada di bawah ini.

Baca Juga: Pada Pilihan Berikut Pernyataan yang Salah Mengenai Visi dan Misi Yaitu, Modul 1 Kurikulum Operasional

Soal

Mencetak lulusan yang cerdas, unggul dalam iptek dan berwawasan global dengan berlandaskan Pancasila Berdasarkan visi di atas, maka disusunlah beberapa misi satuan Pendidikan.

Misi satuan pendidikan yang kurang relevan dengan visi di atas adalah ...

A. Melaksanakan program pembelajaran aktif, inovatif, kreatif dan menyenangkan dengan pendekatan STEAM.
B. Mengembangkan kemampuan literasi digital peserta didik melalui perpustakaan digital.
C. Membudayakan hidup disiplin, berjiwa sosial, berbudi pekerti luhur sesuai dengan nilai-nilai Pancasila.
D. Menumbuhkan kesadaran akan lingkungan melalui program cinta lingkungan.

Alternatif Jawaban

C. Membudayakan hidup disiplin, berjiwa sosial, berbudi pekerti luhur sesuai dengan nilai-nilai Pancasila.

Pembahasan Singkat

Dalam kurikulum operasional satuan pendidikan, merumuskan visi dan misi satuan pendidikan adalah hal yang penting.

Baca Juga: Perhatikan Langkah Dalam Penyusunan Visi dan Misi Sekolah Berikut, Jawaban Post Test Modul 1 KOSP

Berdasarkan buku panduan pengembangan kurikulum operasional di satuan pendidikan, sebuah visi memiliki arti bahwa cita-cita bersama dalam suatu periode waktu tertentu yang disusun berdasarkan saran dan masukan dari semua warga sekolah.

Adapun pengertian dari misi yaitu sejumlah cara yang akan dilakukan oleh satuan pendidikan sebagai upaya untuk mewujudkan visi yang telah ditetapkan.

Jadi, antara visi dan misi haruslah saling berhubungan dan sejalan. Hal itu karena misi merupakan upaya untuk mencapai cita-cita yang terdapat dalam visi.

Jika misi tidak sejalan atau tidak mengarah pada upaya-upaya mewujudkan visi, itu berarti perlu merumuskan misi dengan tepat.

Itulah penjelasan dari kunci jawaban atas soal mencetak lulusan yang cerdas, unggul dalam iptek dan berwawasan global dengan berlandaskan Pancasila berdasarkan visi di atas, maka disusunlah beberapa misi satuan pendidikan yang ada di post test modul 1.***

Disclaimer: INFOTEMANGGUNG.COM tidak mengizinkan artikel di-copy paste atau dilakukan sindikasi dengan alasan apa pun.

 

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: gurudikdaslamongan.id

Tags

Terkini

Terpopuler