Jawaban Soal Berikut Ini Yang Termasuk Tindakan Dari Kontak Sosial Primer Adalah?

25 September 2022, 20:55 WIB
Berikut Ini Yang Termasuk Tindakan Dari Kontak Sosial Primer Adalah /RODNAE Productions/pexels.com

INFOTEMANGGUNG.COM – Pertanyaan semacam berikut ini yang termasuk tindakan dari kontak sosial primer adalah kerap muncul di saat uji kompetensi yang dilaksanakan oleh para guru. Guna menjawabnya para peserta didik bisa melihat kembali pada penjelasan yang diberikan oleh guru dalam kelas.

Tapi dalam artikel ini diberikan penjelasan tambahan yang bisa membantu para siswa lebih memahami bahan yang diajarkan. Dengan demikian jawaban yang diberikan para siswa akan memiliki penjelasan yang mendalam.

Baca Juga: Pemaparan Soal Jelaskan Perbedaan Kelompok Primer Dan Kelompok Sekunder

Mendapatkan informasi pelengkap akan membuat para siswa memiliki pandangan yang lebih luas atas bahasan yang diberikan di kelas. Karena pada dasarnya bahasan yang diajarkan juga merupakan bagian dari pengetahuan umum.

Informasinya bisa diperoleh dari aneka sumber berbeda yang tetap sesuai dengan acuan yang digariskan oleh kurikulum. Jadi para peserta didik bisa mengambil manfaatnya. Berikut ini adalah jawaban atas soal berikut ini yang termasuk tindakan dari kontak sosial primer adalah serta penjabaran komplitnya.

Pertanyaan:

Berikut ini yang termasuk tindakan dari kontak sosial primer adalah...

A. Farhan membaca Majalah di kamar tidurnya setelah selesai mengerjakan PR

B. Danies mengirim pesan singkat kepada sahabatnya

C. Tisa menyapa keluarga Lala yang berada di luar negeri melalui video call

D. Andien menulis buku harian setiap hari untuk disimpan sebagai kenangan

E. Setyana berdiskusi dengan ibunya untuk merayakan acara ulang tahunnya

Jawaban:

 E. Setyana berdiskusi dengan ibunya untuk merayakan acara ulang tahunnya

Penjelasan:

Setyana yang berdiskusi dengan Ibunya merupakan kontak primer karena syarat dari interaksi adalah lebih dari dua orang, memiliki kesamaan tujuan, adanya kontak dan komunikasi, namun pada kontak sosial primer haruslah dilakukan secara langsung oleh pelakunya.

Berikut ini yg termasuk tindakan dari kontak sosial primer adalah :

Bertegur sapa dengan teman

Bertatap muka

Saling berbalas/melempar senyum

Kontak antar dosen-mahasiswa, guru-murid

Orang yang saling berjabat tangan.

Kontak sosial primer merupakan yang mana terjadi secara langsung dan atau dengan tatap muka.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Bukti dan Fakta Sejarah yang Berasal dari Sumber Primer Adalah Berita yang Datang Dari

Semua penjelasan yang diberikan pada artikel ini memang tidak sama dengan yang dicetak dalam buku pelajaran. Tapi tetap sejalan karena mempunyai landasan yang serupa. Hanya saja dirangkum dari sumber berbeda yang berbentuk pengetahuan umum.

Dengan begitu para peserta didik mampu mendapatkan informasi pelengkap yang lebih luas agar mampu lebih memahami bahasan tersebut. Selain juga menambah wawasan dan menjadi sarana berlatih untuk belajar.

Melalui latihan seperti ini, para siswa akan terbiasa serta siap saat menjalani uji kompetensi. Bahkan juga kala bobot pertanyaannya bertambah saat menghadapi ulangan tengah dan akhir semester.

Dengan begitu para peserta didik dapat mendapatkan hasil yang lebih tinggi sesuai harapan. Karena telah lebih percaya diri dengan pemahaman materi yang lebih luas juga sudah rutin berlatih.***

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Brainly Ruangguru

Tags

Terkini

Terpopuler