Review Tempat Wisata Candi Umbul Tempat Pemandian Putra Putri Kerajaan Masa Jawa Klasik

- 30 Desember 2023, 20:39 WIB
Candi umbul
Candi umbul /instagram @kominfomagelang/

Kolam kedua berada di bawah adalah kolam air dingin. Sumber mata airnya adalah air mata tawar.

Di candi umbul hanya kolamnya saja yang masih utuh dan beberapa stupa yang berada di tepi kolam. Sementara itu baginya lainnya sudah berantakan.

Batu bekas candi hanya disusun secara dikelompokkan saja dan tidak disusun seperti konstruksi awal.

Ada dua arca yang ditemukan di dalam candi ini. Arca pertama yaitu arca Durga Mahisasura Mardhini. Arca kedua adalah arca agatsya.

Di dalam kolam ada beberaoa batu umpak yang bentuknya menyerupai lingga. Di bagian samping digunakan sebagai patirtan

Sekarang candi umbul dijadikan sebagai sebuah tempat pemandian umum atau kolam pada umumnya.

Di dalam candi ada pintu masuk yang merupakan gedung administratif pengelola candi. Ada pula beberapa fasilitas lain seperti aula terbuka, kantin, toilet, dan lain sebagainya.

Bentuk relief dari susunan batu candi yang tersisa hannay dua. Relief pertama adalah belah ketupat.

Di dalam belah ketupat ada sebuah relief bunga yang dibentuk mengikuti belah ketupat.

Relief kedua adalah ragam hias atau relief kombinasi yang tersusun dari pita dan bunga matahari.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Scrib.com @Bizitzanarin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah