5 Tempat di Madiun yang Cocok untuk Rayakan Tahun Baru, Agendakan Yuk!

- 5 Desember 2022, 10:54 WIB
5 Tempat di Madiun yang Cocok untuk Rayakan Tahun Baru, Agendakan Yuk!
5 Tempat di Madiun yang Cocok untuk Rayakan Tahun Baru, Agendakan Yuk! /Tangkap layar mediaindonesia.com///

INFOTEMANGGUNG.COM – Atmosfer semarak perayaan Tahun Baru sudah semakin terasa karena sebentar lagi semua orang akan meninggalkan tahun ini.

Antusias perayaan terjadi di seluruh dunia tidak terkecuali di Madiun. Semua orang menantikan momen pergantian tahun dengan penuh harap.

Biasanya, masyarakat akan merayakan momen ini dengan mengunjungi pusat keramaian yang berada di kota.

Ada beberapa tempat di Madiun yang keren dan cocok untuk merayakan malam Tahun Baru bersama pasangan, keluarga, maupun teman.

Baca Juga: Pesona Air Terjun Kakek Bodo Prigen, Wisata Keluarga di Tanah Pasuruan yang Lekat dengan Mitos di Dalamnya

Berikut ini lokasi terkeren yang bisa dipilih jika ingin merayakan awal tahun 2023 dengan lebih menyenangkan di Madiun:

1. Alun-Alun Madiun

Menikmati pergantian tahun di alun-alun Madiun menjadi pilihan yang tepat. Bahkan kebanyakan masyarakat memilih alun-alun untuk menyambut malam pergantian tahun dengan semangat.

Biasanya untuk menyambutnya, di tempat ini diadakan konser musik, pertunjukan seni tradisional, kemudian ditutup dengan pesta kembang api.

2. Balai Kota Madiun

Selain di alun-alun, masyarakat juga bisa merayakan tahun baru di Balai Kota Madiun. Di tempat ini pengunjung bisa merayakan momen dengan cara yang lebih khidmat karena ada acara doa bersama oleh lima pemuka agama.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: jejakpiknik.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x