Mengunjungi Kali Pepe Land, Obyek Wisata Baru Kebanggan Warga Boyolali

- 1 Desember 2022, 21:08 WIB
Mengunjungi Kali Pepe Land, Obyek Wisata Baru Kebanggan Warga Boyolali
Mengunjungi Kali Pepe Land, Obyek Wisata Baru Kebanggan Warga Boyolali /tangkapanlayaryoutube/mintensuminten

Baca Juga: Tempat Wisata di Boyolali Terbaru: Bale Rantjah Park, Pantai Buatan Bernuansa Alam Pegunungan

Setelah mengalami perubahan, saat ini para pengunjung yang di dominasi anak muda berbondong-bondong datang kesana untuk sekedar hunting foto maupun nongkrong dengan teman.

Daya Tarik Kali Pepe Land

Guna menunjang daya tarik pengunjung, pengelola telah menyediakan beberapa spot foto yang instagenic seperti dekat jembatan Lori, maupun di kawasan Kali Pepe Land.

Destinasi wisata baru di Boyolali satu ini juga cocok untuk menjadi pilihan utama keluarga dalam mengisi waktu liburan. Pengunjung dapat menikmati berbagai macam kuliner yang disediakan penjual di kawasan Kali Pepe Land.

Berbagai macam makanan mulai makanan ringan, makanan berat, aneka minuman tersedia disana.

Baca Juga: Liburan Tiba! Ini dia 5 Tempat Wisata di Yogyakarta yang Bisa Dikunjungi dalam Waktu Satu Hari

Kali Pepe Land juga menyediakan berbagai fasilitas untuk pengunjung seperti mini trail dan panggung musik yang mampu menampung pengunjung hingga 3ribu orang.

Selain daya tarik yang dijelaskan diatas, pengelola Kali Pepe Land tengah menyediakan wahana permainan seperti kolam renang, area outbound, penyewaan motor trail hingga penginapan yang saat ini dalam proses pembangunan.

Jam Operasional dan Tiket Masuk

Obyek wisata Kali Pepe Land Boyolali buka setiap hari (Senin-Minggu) mulai pukul 09.00-22.00 WIB.

Baca Juga: Tretes Taman Tani, Wisata di Boyolali yang Cocok untuk Fieldtrip Bersama Keluarga

Halaman:

Editor: Jati Kuncoro

Sumber: travelandword.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah