3 Jenis Responden Sensus Pertanian 2023 Beserta Kumpulan Variabel Pokok Dalam Sensus Pertanian 2023

- 28 Maret 2023, 10:49 WIB
3 Jenis Responden Yang Didata Dalam Sensus Pertanian 2023 Beserta Kumpulan Variabel Pokok Dalam Sensus Pertanian 2023
3 Jenis Responden Yang Didata Dalam Sensus Pertanian 2023 Beserta Kumpulan Variabel Pokok Dalam Sensus Pertanian 2023 /bps.go.id/

INFOTEMANGGUNG.COM - Dalam rangka pelaksanaan Sensus Pertanian 2023, petugas sensus wajib mengetahui responden yang didata dalam sensus Pertanian 2023.

 

Sesuai dengan tujuan dilaksanakan kegiatan ini, terdapat 3 jenis responden yang didata dalam Sensus Pertanian 2023 yang akan menjadi narasumber.

Berikut ini adalah 3 jenis responden yang didata dalam Sensus Pertanian 2023 yang mewakili 7 cakupan kegiatan pertanian (tanaman pangan, hortikultura, perkebunan, peternakan, perikanan, kehutanan, dan jasa pertanian) antara lain:

Baca Juga: Apa Saja Identitas Responden Yang Diperlukan Dalam Pendataan Kegiatan BPS? Simak Pembahasannya!

3 Jenis Yang Didata Dalam Responden Sensus Pertanian 2023

Terdapat tiga target ST2023, yaitu unit usaha pertanian perorangan, perusahaan pertanian berbadan hukum, dan Unit Usaha Pertanian Lainnya (UTL).

Usaha Pertanian Perorangan (UTP)

Usaha Pertanian Perorangan (UTP) adalah Unit usaha pertanian yang dikelola oleh satu orang yang memiliki tanggung jawab teknis, yuridis, dan ekonomis untuk unit pertanian tersebut.

Orang tersebut dapat melakukan semua tanggung jawab secara langsung, atau mendelegasikan yang terkait dengan pengelolaan kerja sehari-hari kepada seorang manajer (tidak berbadan hukum). Usaha pertanian mencakup usaha di subsektor tanaman pangan, hortikultura, perkebunan, peternakan, perikanan, kehutanan.

Halaman:

Editor: Maria Stefania Tahik

Sumber: bps.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x