Hikmah Shalat Tarawih Hari Kedua di Bulan Suci Ramadhan

- 21 Maret 2024, 14:55 WIB
Shalat tarawih bulan kedua
Shalat tarawih bulan kedua /pixabay.com @pastelila_id/

INFOTEMANGGUNG.COM – Shalat tarawih yang kedua juga tidak kalah istimewa dengan shalat tarawih di hari pertama. Ada perbedaan pahala yang akan diperoleh di shalat tarawih pada hari kedua bulan ramadhan.

Baca Juga: Hikmah Shalat Tarawih Hari Pertama di Bulan Suci Ramadhan

Hari Kedua Shalat Tarawih

Untuk semua umat muslim yang tidak melupakan shalat tarawih pada hari kedua, maka semua dosa yang pernah dilakukan akan diampuni.

Tidak hanya dosa yang dilakukan pada diri sendiri, tapi juga dosa yang telah dilakukan kedua orangtuanya. Hanya saja kedua orangtua harus mukmin.

Jadi hanya akan mengampuni dosa orangtua yang sesama islam. Bila kedua orangtua bukan islam maka dosa tidak akan diampuni.

Maka dari itulah sangat disarankan untuk semua keluarga itu mukmin. Tidak ada salah satu anggota keluarga yang memilih kepercayaan lain, selain islam.

Circle yang diakui dalam islam adalah semua orang yang beragama islam. Untuk orang yang memiliki atau memilih kepercayaan lain, maka pasti akan dianggap sebagai orang murtad.

Sehingga sangat tidak mengherankan banyaknya gerakan islamisasi. Secara tidak langsung dituntut supaya beralih menjadi pengikut nabi Muhammad SAW.

Karena semua orang muslim ingin semua anggota keluarganya masuk surga. Hanya dengan menjalankan ibadah sudah ada jaminan bahwa semua anggota keluarga masuk surga.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Kitab Duratun Nasihin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x