Apakah yang Membatalkan Puasa? Berikut 6 Hal yang Membatalkan Puasa

- 29 Maret 2023, 11:18 WIB
Apakah yang Membatalkan Puasa? Berikut 6 Hal yang Membatalkan Puasa
Apakah yang Membatalkan Puasa? Berikut 6 Hal yang Membatalkan Puasa /Pexels.com / Andrea Piacquadio/

 

INFOTEMANGGUNG.COM - Puasa tidak sekedar hanya menahan lapar dan haus namun juga menahan diri dari hal-hal yang membatalkan puasa. Segala macam perbuatan buruk serta hawa nafsu wajib dihindari agar ibadah puasa tidak batal.

Jangan sampai ibadah puasa menjadi sia-sia, tidak mendapatkan pahala dan hanya merasakan haus dan lapar saja.

Rasulullah Shallallahu 'alaihi Wasallam bersabda:
كَمْ مِنْ صَائِمٍ لَيْسَ لَهُ مِنْ صِيَامِهِ إِلَّا الْجُوْع وَالْعَطْش

Baca Juga: 5 Sunnah Buka Puasa, Minum Air Putih Hingga Tidak Menunda Waktu Berbuka

“Betapa banyak orang yang berpuasa namun dia tidak mendapatkan sesuatu dari puasanya kecuali rasa lapar dan dahaga” (HR An-Nasa’i)

Apakah yang Membatalkan Puasa? Simak 6 Hal Berikut Ini

Dalam buku Fiqh Islam, H. Sulaiman Rasjid menyampaikan enam hal yang dapat membatalkan puasa sebagai berikut:

1. Makan dan Minum

Jika anda makan dan minum dengan sengaja maka akan membatalkan puasa. Namun jika hal tersebut tidak sengaja dilakukan misalnya karena lupa maka tidak membatalkan puasa. Sebagaimana sabda Rasulullah Shallallahu 'alaihi Wasallam yang berarti sebagai berikut

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x