Apakah Menangis Dapat Membatalkan Puasa? Ayo Kita Simak Penjelasan Lengkapnya

- 4 Maret 2023, 19:40 WIB
Apakah Menangis Dapat Membatalkan Puasa? Ayo Kita Simak Penjelasannya
Apakah Menangis Dapat Membatalkan Puasa? Ayo Kita Simak Penjelasannya /Pixabay / tobbo/

INFOTEMANGGUNG.COM - Apakah menangis dapat membatalkan puasa? Jika saat menjalankan ibadah puasa lalu kita menangis apakah puasa menjadi batal?

 

Kita tentu berpikir, secara tidak sengaja air mata bisa jatuh di atas pipi tertelan ke dalam mulut, jadi bagaimana jawaban pertanyaan ini? Ayo ikuti jawaban lengkap dari pertanyaan tersebut. 

Sikap sensitif atau emosional seseorang terkadang datang pada saat yang tidak disangka-sangka hingga akhirnya dia meneteskan air mata.

Kadang-kadang, tingkat emosional seseorang tidak menghiraukan apakah dirinya sedang berpuasa atau tidak. Tiba-tiba saja air mata mengalir begitu saja ketika melihat sesuatu yang menyedihkan. 

Baca Juga: Pengertian Puasa Ayyamul Bidh Lengkap dengan Lafadz Niat, Dianjurkan bagi umat Islam

Apabila seperti itu, bagaimana hukumnya? Apakah menangis dapat membatalkan puasa? Mari kita menyimak jawaban dengan mempertimbagkan beberapa dalil yang shahih. 

Di beberapa kitab telah  dijelaskan dengan rinci mengenai berbagai jenis yang bisa membatalkan puasa. Secara gamblang, menangis bukanlah hal yang mampu membatalkan ibadah puasa seseorang. 

Penjelasan itu terdapat di dalam kitab Matnu Abi Syuja’ yang memiliki arti:

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: ayovaksindinkeskdi.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x