Baca Zikir Ini setelah Salat Subuh, Dijamin Hajat Langsung Terkabul Kata Syekh Ali Jaber

- 22 Juli 2022, 08:53 WIB
Syekh Ali Jaber.
Syekh Ali Jaber. /Tangkapan layar youtube.com / Syekh Ali Jaber.

Baca Juga: Tes IQ: Otak Profesor Merapat! Coba Tebak Anak Mana yang Punya 3 Ibu?

Saking istimewanya, sampai-sampai umat muslim yang mengamalkannya dianggap sedang berdialog dengan Allah.

“Ada satu Hadits yang indah. Diriwayatkan oleh Imam At-Tirmidzi, sebagian lagi diriwayatkan oleh Imam Muslim. Suratul Fatihah ini isinya berdialog sama Allah,” tuturnya.

Lebih lanjut, ia menambahkan, wirid ini bisa dibaca di dalam maupun di luar salat. Akan tetapi, menurutnya lebih afdal jika ditunaikan di luar salat, khususnya pada waktu-waktu tertentu.

Syekh Ali Jaber menyebut, amalan wirid ini bisa dibaca setelah salat subuh hingga terbit matahari.

“Kalau saya lagi santai duduk, habis salat subuh, wirid saya baca Alfatihah sebanyak-banyaknya sampai terbut matahari,” terangnya.

Menurutnya, dalam bacaan Alfatihah ini terdapat banyak sekali hikmah, serta fadilah yang bisa diambil.

Baca Juga: 3 Cara Memperbaiki Microsoft Office Terbukti Ampuh dan Cepat

Mulai dari mengabulkan hajat, sebagai obat dari segala penyakit, mengangkat derajat, hingga menenangkan hati, semuanya lengkap ada di sini.

“Dahsyat baca Alfatihah, (di antaranya) menyembuhkan penyakit, mengabulkan hajat, mengangkat derajat, menenangkan hati, memberikan kemudahan, membawa cahaya dalam hati dan kehidupan, berkahnya luar biasa Suratul Fatihah,” imbuhnya.

Halaman:

Editor: Septyna Feby

Sumber: Youtube Effendi Sanusi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah