Mengenal Dewa dan Dewi Mitologi Yunani yang Menghuni Olympus

- 5 Januari 2023, 10:09 WIB
Mengenal Dewa dan Dewi Mitologi Yunani yang Menghuni Olympus
Mengenal Dewa dan Dewi Mitologi Yunani yang Menghuni Olympus /pexels.com / AV RAW/

Athena merupakan putri dari dewa Zeus yang diberi kepercayaan untuk membawa halilintar miliknya. Ia adalah dewi pelindung serta dewi kebijaksanaan. Ia memimpin 3 dewi yang juga tinggal di Olympus, diantaranya adalah Perseus dan Heracles.

3. Artemis

Digambarkan sebagai gadis cantik yang membawa busur panah serta dikelilingi oleh rusa dan anjing pemburu, Artemis disebut sebagai dewi pemburu.

Ia merupakan dewi yang bertugas melindungi alam liar sekaligus hewan yang ada didalamnya. Selain itu, ia juga dijuluki sebagai dewi kesuburan dan merupakan saudara kembar dari dewa Apollo.

4. Ares

Ares dikenal sebagai dewa yang brutal dan tidak mengenal kasih sayang. Di gunung Olympus, ia dibenci beberapa dewa karena dianggap terlalu kejam. Ia adalah anak dari dewa Zeus dan Hera.

5. Apollo

Merupakan saudara kembar Artemis dan termasuk dewa yang penting dan paling ditakuti. Ia adalah anak dari dewa Zeus dan Leto. Apollo dikenal tampan namun angkuh. Dewa matahari, cahaya, musik, ramalan, panahan, penyembuhan dan pelindung kaum muda adalah sebutannya.

Baca Juga: Mengenal Rumah Bubungan Tinggi, Rumah Tradisional Khas Suku Banjar

6. Demeter

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x