Memiliki Banyak Manfaat! Ini 9 Manfaat Daun Mint Untuk Kesehatan

- 1 April 2023, 08:43 WIB
Memiliki Banyak Manfaat! Ini 9 Manfaat Daun Mint Untuk Kesehatan
Memiliki Banyak Manfaat! Ini 9 Manfaat Daun Mint Untuk Kesehatan /Pexels.com / icon0.com/

INFOTEMANGGUNG.COM – Daun mint sering digunakan sebagai penyegar bagi sajian minuman atau makanan. Namun, selain rasanya yang menyegarkan, daun mint pun menyimpan banyak manfaat yang baik untuk kesehatan tubuh kita.

Nutrisi yang terkandung di dalam daun mint akan memberikan banyak manfaat untuk tubuh kita, pastinya dengan jumlah konsumsi yang cukup. Ada banyak manfaat yang bisa kita dapatkan dari daun mint.

1. Meringankan Sindrom Iritasi Usus

Sindrom ini merupakan gangguan saluran pencernaan yang cukup sering terjadi, kita bisa meredakan sindrom ini dengan mengkonsumsi daun mint.

Baca Juga: Pelembab Sangatlah penting, Namun Jangan Salah Pilih! Ini Tips Memilih Pelembab Untuk Kulitmu!

Kandungan mentol yang ada pada daun mint dapat meredakan sindrom ini karena daun mint memberikan efek relaksasi pada otot saluran pencernaan.

2. Melegakan Saluran Pernapasan

Kita pasti sering menemukan kandungan daun mint pada obat batuk atau terapi hirup untuk melegakan saat terjadinya sumbatan pada hidung.

Sama seperti sebelumnya, kandungan mentol yang ada akan memberikan efek relaksasi dan mengurangi rasa sesak di dada.

3. Mengoptimalkan Fungsi Otak

Daun mint dapat dikatakan sebagai tanaman yang bagus untuk menstimulasi kerja otak. Aromanya yang menyegarkan akan meringankan kecemasan dan mengusir rasa lelah pada tubuh kita.

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: Blog Tokopedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x