5 Tips Jitu Untuk Mengatur Keuangan Menjelang Masa Sulit 2023

- 16 November 2022, 21:47 WIB
Tips Jitu Untuk Mengatur Keuangan Menjelang Masa Sulit 2023
Tips Jitu Untuk Mengatur Keuangan Menjelang Masa Sulit 2023 /Pexels.com / Kuncheek/

Biasanya, anak muda selalu menuruti keinginannya untuk membeli sesuatu yang baru agar terlihat up to date seperti orang lain.

Baca Juga: Salah Satu Manfaat Laporan Keuangan untuk Calon Investor adalah Mendapatkan Informasi Penjualan, Simak Manfaat

Latihlah dirimu untuk menilai sesuatu dari manfaatnya. Andaikan, kamu memiliki sebuah tas yang masih layak pakai, ada baiknya Kamu menghindari untuk membeli tas lain yang tidak memiliki manfaat bagi kehidupan sehari-harimu.

4. Sisihkan Uang Kamu Untuk Sesuatu yang Tidak Terduga

Hal yang tidak terduga disini maksudnya ialah sesuatu yang tidak masuk dalam hitungan daftar prioritasmu. Misalnya, kesehatan. Tubuh kita tidak selamanya akan sehat terus-menerus.

Bahkan datangnya penyakit terkadang tidak diketahui sama sekali. Ada baiknya, kamu menyisihkan uang untuk keperluan kesehatanmu, atau bisa juga menggunakan jasa asuransi kesehatan untuk menjamin kesehatan tubuhmu. 

5. Menabung dan Belajar Berinvestasi

Tips terakhir ini bisa membuatmu mendapatkan dana tambahan atau penghasilan sampingan selain dari pendapatan gaji setiap bulan.

Jika kamu seorang pemula, ada baiknya untuk melakukan investasi di jenis aset dengan tingkat resiko yang rendah, seperti investasi emas atau deposito untuk keuntungan jangka panjang.

Namun, jika kamu sudah mahir dalam hal investasi serta memiliki percaya diri yang tinggi, ada baiknya untuk mencoba bermain saham dengan jarak keuntungan dalam jangka pendek. 

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 11 Halaman 105 Tugas Mandiri 3.5 Analisis Kasus Uang Palsu

Nah, 5 tips jitu untuk mengatur keuangan ini bisa kamu gunakan dan lakukan sendiri di rumah untuk mengelola serta mengatur keuanganmu agar tercover dengan baik. Selamat mencoba ya!***

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: cimbniaga.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x