Intip Disini! Permasalahan Seputar Bantuan UMKM Beserta Solusinya

- 7 November 2022, 10:37 WIB
Intip Disini! Permasalahan Seputar Bantuan UMKM Beserta Solusinya
Intip Disini! Permasalahan Seputar Bantuan UMKM Beserta Solusinya /pexels.com/pixabay/

Namun tak jarang pelaku usaha mengalami permasalahan terkait pendaftaran dan pencairan bantuan.

Baca Juga: Cara Dapat Bantuan UMKM dari Dana PEN, Ini Syarat dan Ketentuannya

Berikut ini adalah beberapa permasalahan seputar bantuan UMKM:

  1. NIK tidak terdaftar saat cek di e-form.bri.co.id/bpum

Permasalahan tersebut menandakan anda tidak termasuk dalam penerima bantuan UMKM.

Hal ini berarti anda tidak menerima bantuan tersebut dan tidak bisa mencairkan nya.

Sedangkan apabila saat cek hasilnya NIK anda terdaftar sebagai penerima artinya anda menerima bantuan dan bisa segera dicairkan.

Jika anda tidak terdaftar bisa jadi karena anda tidak memenuhi persyaratan yang ada sehingga pengajuannya ditolak.

Beberapa penyebab ditolaknya pengajuan antara lain:

- Bukan merupakan Warga negara Indonesia, tidak bisa menunjukkan E-KTP

- Telah menerima atau sedang menerima Kredit Usaha Rakyat dari Bank atau Koperasi

Halaman:

Editor: Titin Nuryani

Sumber: Youtube Channel Nasrulloh Arul


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x