Tes IQ: Dapatkah Kamu Menebak Kata yang Dihilangkan Hurufnya?

- 22 Agustus 2022, 13:42 WIB
tes IQ tebak kata
tes IQ tebak kata /InfoTemanggung.com

Menilik hal tersebut, maka tidak mengherankan jika bahasa kerap dijadikan bagian dari tes IQ yang diberikan oleh perusahaan dalam menerima calon karyawan.

Pasalnya, dengan tes IQ berbasis kebahasaan seperti contoh di atas, maka perusahaan bisa menganalisis banyak ketrampilan relevan dalam waktu yang cepat, sehingga sangat efisien diterapkan.

Semisal pada tes IQ di atas, jumlah jawaban benar yang disampaikan seseorang akan menunjukkan seberapa luas wawasan yang dimilikinya.

Lalu, bagaimana dengan kamu? Apa kamu bisa menyebutkan huruf-huruf yang dihilangkan dan menebak kata yang relevan dengan petunjuk yang diberikan?

Baca Juga: Tes IQ: Dapatkah Kamu Menebak Mana Pacar si Pria di Antara 3 Wanita yang Duduk Bersamanya?

Jawaban:

Seperti yang telah dijelaskan, bahwa bahasa sangat kompleks dan unik. Salah satunya dapat diamati dari kata-kata yang punya susunan huruf hampir sama di atas.

Setelah kamu menyimpan tebakanmu, maka sekarang cobalah untuk mengoreksi dengan mencocokkan pada daftar jawaban berikut ini:

  1. Kantil: bunga kenanga
  2. Konyol: lucu/ kurang ajar
  3. Kantor: tempat bekerja
  4. Kontak: Berhubungan
  5. Kontan: langsung saat itu juga
  6. Kontra: menentang/ tidak setuju
  7. Kantuk: kurang tidur
  8. Kentut: baunya menyengat
  9. Konvoi: Iring-iringan
  10. Bentol: Bintik-bintik besar pada kulit
  11. Pentol: Daging cincang berkuah
  12. Cantol: kait
  13. Kuntul: sejenis burung berbulu
  14. Poncol: stasiun kereta di Semarang
  15. Kompor: panas bila dipegang.

Bagaimana? Apa kamu bisa menjawab tes IQ di atas secara cepat dan tepat?

Bila jawaban benar yang kamu dapatkan lebih dari 12, maka kamu punya kemampuan bahasa yang bagus dan IQ yang tinggi. Namun bila di bawah itu, sebaiknya kamu belajar bahasa lebih giat lagi!***

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: Info Temanggung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x