Tes Psikologi: Bentuk Ujung Lipstik yang Digunakan Akan Mengungkapkan Kepribadianmu

- 22 Agustus 2022, 11:58 WIB
tes kepribadian menurut lipstik 1
tes kepribadian menurut lipstik 1 /fabiosa

INFOTEMANGGUNG.COM – Ada banyak cara wanita menggunakan lipstik. Umumnya menggunakannya secara langsung, tapi ada juga yang menggunakan kuas kecil. Tes psikologi bisa dilakukan dengan memperhatikannya.

Tapi secara umum, cara menggunakan langsung juga ternyata berbeda. Hal ini terlihat dari ujung lipstik-nya. Ada yang ujungnya menjadi melengkung, ada yang tajam ke satu arah dan banyak lagi.

Secara umum dalam tes psikologi yang dibuat, ada lima bentuk ujung lipstik yang diperhatikan. Bentuk mana yang terjadi pada lipstik yang kamu gunakan? Temukan pilihanmu dan kita lihat apa penjelasannya sesuai tes psikologi di bawah ini.

1. Berujung melengkung

tes kepribadian menurut lipstik 1
tes kepribadian menurut lipstik 1 fabiosa

Jika ujung lipstik yang kamu gunakan ternyata melengkung, itu artinya kamu adalah orang yang mementingkan keluarga. Kamu senang membuat sekelilingmu rapi sehingga kamu senang mengundang orang datang ke rumah untuk melihatnya.

Kamu memiliki sisi artistik yang kuat dan kamu bangga dengan hal itu. Itulah sebabnya kamu memperlihatkannya dari penataan rumah dan isinya. Sehingga keluarga di rumah menjadi senang.

Baca Juga: Tes Psikologi: Seperti Apa Bentuk Tubuh, Bisa Mengungkapkan Kepribadian dan Potensi Kesehatan Kamu

2. Ujung rata

lipstik sesuai kepribadian 2
lipstik sesuai kepribadian 2 fabiosa

Kalau lipstikmu ujungnya rata berarti kamu adalah orang yang memiliki kecerdasan dan selera humor yang bagus. Kamu jadi bisa berteman dengan siapa saja tanpa kesulitan.

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: Fabiosa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x