Tes IQ: Pakai Logika Matematika Jeniusmu untuk Menemukan Bilangan ke-9 Di Teka-teki Ini

- 23 Juli 2022, 16:12 WIB
Pakai Logika Matematika Jeniusmu untuk Menemukan Bilangan ke-9
Pakai Logika Matematika Jeniusmu untuk Menemukan Bilangan ke-9 /Tes4exams

Baris kedua ternyata memiliki pola yang sama. Jika angka di kolom pertama pada baris yang kedua yaitu 43 ditambahkan dengan angka pada kolom yang ketiga pada baris yang kedua yaitu 21, akan didapatkan jumlah  64. Dan menariknya, 64 adalah bilangan kuadrat dari 8.

Baris kedua --> (43 + 21) = 64

                            8^2 = 64

Karena 8 adalah 9 dikurangi 1, maka pola pada baris yang ketiga kolom yang kedua semestinya adalah 8 dikurangi 1 yaitu 7. Dan benar angka yang ada di kolom kedua atau tengah pada baris ketiga adalah 7.

Logika berikutnya penjumlahan dari angka pada kolom pertama dan kolom ketiga pada baris ketiga harus sama dengan 49, yaitu bilangan kuadrat dari 7. dengan demikian isi kolom ketiga pada baris ketiga dapat dihitung sebagai berikut:

Baris ketiga : 7^2 = 49

                        49 - 42 = 7

Dengan demikian jawaban yang benar dari tes IQ ini adalah 7. Siapa yang jawabannya benar? Kamu memang jenius.***

Halaman:

Editor: Septyna Feby

Sumber: Tes4exams


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x